Alasan Tidak Boleh Memakai Handphone Atau Ponsel Di Dalam Pesawat Terbang

Seperti kita tau, setiap pengguna ponsel dilarang keras mengaktifkan atau menggunakan handphone atau ponsel ketika sudah berada didalam pesawat.

Alasan Tidak Boleh Memakai Handphone Atau Ponsel Di Dalam Pesawat Terbang

Tapi tahukah kita alasannya mengapa ponsel atau handphone harus di nonaktifkan saat berada di pesawat?
Hal ini disebabkan karena sinyal pada handphone atau ponsel dapat mengirim ataupun menerima gelombang radio dan meradiasikan tenaga listrik untuk menjangkau base trans station (BTS) yang berjarak 35 KM Pada ketinggian 30 ribu kaki.
Sehingga BTS menjadi overload, karena penggunaan ponsel di udara dapat mengakibatkan bisingnya handset pilot dan  terputusnya suara yang didengar oleh pilot untuk menerima instruksi dari menara pengawas. Dan hal inilah tentu sangat membahayakan penerbangan terutama saat pesawat sudah mengudara.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Alasan Tidak Boleh Memakai Handphone Atau Ponsel Di Dalam Pesawat Terbang"

Posting Komentar

Terimaksih Sudah Mampir Sahabat, Jika Tidak Keberatan Silahkan Tinggalkan Komentar, Kritik Serta Saran.